Tugas Pokok dan Fungsi
  • Admin Tanabatue
  • 28 Mei 2021
  • 219 x

Tugas
Puskesmas mempunyai tugas melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan di wilayah kerjanya.

Fungsi
Dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, Puskesmas memiliki fungsi:

a. penyelenggaraan UKM tingkat pertama di wilayah kerjanya; dan

b. penyelenggaraan UKP tingkat pertama di wilayah kerjanya.